0
ini ditujukan bagi siapa saja yang membutuhkan, untuk digunakan sebagai referensi sesuai keperluan baik itu di lingkungan sekolah (Pendidikan dan Kesehatan) ataupun umum untuk Guru bahkan Operator Sekolah. Anda dapat melihat preview sebelum mendownload guna menghindari kesalahan pemilihan file. Berikut ini preview dan link downloadnya :

File Name: Aplikasi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) SD/MI Kelas 1, 2, 3, 4, 5, 6
Aplikasi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) SD/MI Kelas 1, 2, 3, 4, 5, 6 - KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) adalah kriteria paling rendah untuk menyatakan peserta didik mencapai ketuntasan. KKM harus ditetapkan diawal tahun ajaran oleh satuan pendidikan berdasarkan hasil musyawarah guru mata pelajaran di satuan pendidikan atau beberapa satuan pendidikan yang memiliki karakteristik yang hampir sama. Pertimbangan pendidik atau forum KKG secara akademis menjadi pertimbangan utama penetapan KKM.
Aplikasi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) SD/MI Kelas 1, 2, 3, 4, 5, 6 KTSP
Aplikasi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) SD/MI Kelas 1, 2, 3, 4, 5, 6
KKM berfungsi sebagai acuan bagi seorang guru untuk menilai kompetensi peserta didik sesuai dengan Kompetensi Dasar (KD) suatu mata pelajaran atau Standar Kompetensi (SK), sebagai acuan bagi peserta didik untuk mempersiapkan diri dalam mengikuti pembelajaran, sebagai target pencapaian penguasaan materi sesuai dengan SK/KD–nya, sebagai salah satu instrumen dalam melakukan evaluasi pembelajaran, dan sebagai “kontrak” pedagogik antara pendidik, peserta didik dan masyarakat (khususnya orang tua dan wali murid).

Adapun langkah dan tahapan penetapan KKM antara lain:
  1. Guru atau kelompok guru menetapkan KKM mata pelajaran dengan mempertimbangkan tiga aspek kriteria, yaitu kompleksitas, daya dukung, dan intake peserta didik. Hasil penetapan KKM indikator berlanjut pada KD, SK hingga KKM mata pelajaran.
  2. Hasil penetapan KKM oleh guru atau kelompok guru mata pelajaran disahkan oleh kepala sekolah untuk dijadikan patokan Guru dalam melakukan penilaian.
  3. KKM yang ditetapkan disosialisaikan kepada pihak-pihak yang berkepentingan, yaitu peserta didik, orang tua, dan dinas pendidikan.
  4. KKM dicantumkan dalam laporan hasi belajar atau rapor pada saat hasil penilaian dilaporkan kepada orang tua/wali peserta didik.
Salah satu langkah awal bagi guru sebelum melaksanakan kegiatan awal pembelajaran adalah menentukan Kreteria Ketuntasan Minimal (KKM). Setiap mata pelajaran memiliki nilai KKM yang berbeda. Lebih jauh, dalam satu mata pelajaran terdapat nilai KKM yang berbeda pada tiap aspek. Dengan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP), pendidik bias lebih leluasa dalam menentukan nilai KKM. Sebagai catatan bahwa nilai KKM yang ideal adalah 75.

Preview Aplikasi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)

Dengan demikian supaya lebih jelasnya silahkan download aplikasi KKM secara otomatis untuk mempermudah dan meringankan bapak/ibu guru dalam menentukan KKM disetiap mata pelajaran. 
Demikian yang dapat saya bagikan pada kesempatan ini, silahkan di share kembali agar lebih bermanfaat buat rekan-rekan kita yang lain, semoga Aplikasi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) SD/MI Kelas 1, 2, 3, 4, 5, 6 ini bermanfaat buat bapak ibu guru semua.

Aplikasi Analisis Soal Pilihan Ganda (PG), Isian Singkat dan Soal Uraian Otomatis
Download Bukti Fisik Supervisi Kelas Lengkap Terbaru


File tersebut di atas tersimpan di Google Drive dengan demikian akan sangat terjamin keamanannya, terhindar dari infeksi virus seperti malware dan adware.
Software Pendukung: Microsoft Excel [xlsx] | Microsoft Word [docx] | [pdf]
Sosmed : Facebook | Google Plus | Twitter

Aplikasi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) SD/MI Kelas 1, 2, 3, 4, 5, 6 ini merupakan salah referensi yang baik dan benar sesuai harapan anda, bisa digunakan untuk Administrasi Kelas, Aplikasi dengan demikian file tersebut bisa memenuhi dan mengakhiri pencarian di Google.

Posting Komentar

 
Top